Beranda Formulir Pengaduan Panduan Pengaduan
Nama Komentar
Irfan Efendi
Selok Anyar Kec.Pasirian
Waktu pengiriman : 24 September 2019  |  Sudah ditanggapi  |  Lihat Tanggapan
Pengaduan Kepada : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang
selamat pagi saya mau bertanya apakah ada kumpulan bagi petani yang mengerjakan tanah pengairan wilayah desa selok anyar soalnya saya dapat kabar pada tanggal 21-09-2019 ada sebuah kumpulan bagi petani yang mengerjakan tanah pengairan desa selok anyar pada waktu itu saya lagi tidak hadir apa emang ad dari dinas pusat atau tidak sekian terimakasih
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Mahmudi
Jatirejo Kec.Kunir
Waktu pengiriman : 17 Agustus 2019  |  Sudah ditanggapi  |  Lihat Tanggapan
Pengaduan Kepada : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang
saya penduduk asli jatirejo kunir, tempat saya tinggal di perbatasan antara desa sukorejo dan jatirejo, wilayah kami berpenduduk padat (bisa di lihat dari map). sampai saat ini (17-08-2019) kami belum menikmati jalan yang layak di depan rumah, mohon dengan sangat sekiranya di tinjau ulang.
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Moch.oky
Wiroborang Kec.Mayangan
Waktu pengiriman : 16 Agustus 2019  |  Sudah ditanggapi  |  Lihat Tanggapan
Pengaduan Kepada : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang
tolong untuk proyek pelebaran jalan lumajang probolinggo di batasi pengerjaan nya.. kl bisa pas sore di berhentikan saja dimana jam nya orang pulang kerja pasti macet total.. lebih bagus kl di kerjakan malam hari biar gak sampe macet.. saya tiap hari pulang kerja ke probolinggo semenjak ada pelebaran jalan ini pulang ke probolinggo macet 5 jam.. mau nya pengen cepet sampe rumah biar bisa istirahat, mala kena macet... pengerjaan tol paspro aja gak sampek macet seperti ini.. yg cm pelebaran jalan bisa macet seperti ini..
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Moch.oky
Wiroborang Kec.Mayangan
Waktu pengiriman : 16 Agustus 2019  |  Sudah ditanggapi  |  Lihat Tanggapan
Pengaduan Kepada : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang
tolong untuk proyek pelebaran jalan lumajang probolinggo di batasi pengerjaan nya.. kl bisa pas sore di berhentikan saja dimana jam nya orang pulang kerja pasti macet total.. lebih bagus kl di kerjakan malam hari biar gak sampe macet.. saya tiap hari pulang kerja ke probolinggo semenjak ada pelebaran jalan ini pulang ke probolinggo macet 5 jam.. mau nya pengen cepet sampe rumah biar bisa istirahat, mala kena macet... pengerjaan tol paspro aja gak sampek macet seperti ini.. yg cm pelebaran jalan bisa macet seperti ini..
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Pipit
Mlawang Kec.Klakah
Waktu pengiriman : 02 Agustus 2019  |  Sudah ditanggapi  |  Lihat Tanggapan
Pengaduan Kepada : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang
sudah setahun ini kami ingin mengajukan slf (sertifikat layak fungsi) bangunan gedung untuk perusahaan. hal ini kami lakukan karena adanya program oss yang mensyaratkan adanya slf dan adanya perda kabupaten lumajang no. 9 tahun 2016 tentang bangunan gedung. kita sempat datang ke kpt dan disarankan untuk mendatangi ke dinas pu. hingga 2x kita kesana (hampir 6 bulan) akan tetapi belum ada penyelesaian sampai sekarang dengan alasan belum terbentuknya tim untuk slf ini. bagaimanakah cara kita mendapatkan slf ini? sedangkan kita sangat membutuhkan guna keperluan perusahaan kami yang bergerak dalam bidang export-import dan buyer kami mensyaratkan hal tersebut karena sudah tercantum dalam perda.
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------